Bandar Toke - Peringkat 6 Arsenal akan bertandang ke markas tim peringkat 16 Bournemouth pada matchweek 23 Premier League 2017/18, Minggu (14/1). The Gunners saat ini benar-benar sedang haus akan kemenangan.
Melawan tim papan bawah seperti Bournemouth seharusnya bisa menjadi kesempatan bagus Arsenal untuk mengakhiri dahaga mereka. Namun itu sepertinya tidak bakal mudah.
Pasalnya, Bournemouth tak terkalahkan dalam empat laga terakhirnya. Sejak dipermak Manchester City 0-4, anak-anak asuh Eddie Howe bermain imbang 3-3 lawan West Ham, menang 2-1 saat menjamu Everton dan imbang 2-2 di kandang Brighton. Terakhir, The Cherries imbang 2-2 kontra Wigan di putaran tiga FA Cup dan harus memainkan partai replay pada 17 Januari mendatang.
Di atas kertas, Arsenal seharusnya bisa mengemas tiga angka. Namun, melihat beberapa faktor nonteknis yang ada, kemenangan sepertinya tidak bakal mudah didapatkan.
Bournemouth belum bisa diperkuat Junior Stanislas dan Jermain Defoe. Sementara itu, Aaron Ramsey belum fit untuk Arsenal.
Sead Kolasinac, Santi Cazorla dan Olivier Giroud masih berada dalam daftar cedera Arsenal. Jack wilshere juga kabarnya harus menepi setelah mengalami cedera engkel saat melawan Chelsea.
PERKIRAAN SUSUNAN PEMAIN :
Bournemouth (4-4-2): Begovic; Smith, Cook, Francis, Daniels; Ibe, Surman, Arter, Pugh; Afobe, Wilson.
Arsenal (3-4-2-1): Cech; Chambers, Mustafi, Holding; Bellerin, Xhaka, Elneny, Maitland-Niles; Ozil, Sanchez; Lacazette.
PREDIKSI SKOR : 1-2
Prediksi Bournemouth vs Arsenal
Reviewed by Unknown
on
Januari 13, 2018
Rating:
Tidak ada komentar: